Lingkup Wilayah

 

Jangkauan wilayah Pelayanan pengiriman adalah meliputi seluruh wilayah Indonesia dan yang menjadi orientasi khusus adalah wilayah sumatera, Jawa dan Bali. Berbagai pertimbangan perusahaan untuk penentuan alternative prioritas wilayah orientasi ini antara lain :

 

  • Jarak tempuh ekonomis untuk koordinasi antara pusat dan daerah
  • Pengalaman perusahaan dalam melayani konsumen dalam pengiriman barang didominasi wilayah sumatera, jawa dan Bali.
  • Hubungan antara relasi dengan partner kerjasama atau kemitraan selama ini yang sudah mantap.

 

Lingkup Pelayanan

 

Cakupan pelayanan dari PT. LIAN MANDIRI ABADI selama ini dan kedepannya adalah sebagai berikut :

 

  • Instansi Pemerintah dan Swasta,
  • Perusahaan Manufaktur/Pabrik
  • Perusahaan Konstruksi /Kontraktor
  • Dan Perusahaan lainnya.: